Halo Sahabat Baca-baca...
Pada Postingan kali ini saya akan membahasa tentang bagaimana cara menghapus Ket Diposkan Oleh ,Label dan Waktu atau tanggal Postingan .ok langsung aja Check This Out....
Pada postingan blog terdapat keterangan tentang "Diposkan Oleh, Tanggal Posting, Komentar". Namun ada beberapa orang penggunan Blogger yang tidak menginginkannya. Nah kita akan membahas bagaimana cara menghapus atau menghilangkannya.
Caranya :
1. Masuk Ke akun Blogger anda
2. Klik Rancangan >Edit HTML
3. Untuk berjaga-jaga Download Template lengkap terlebih dahulu.
4. Centang pada Expand template Widget
5. Untuk menghilangkan tulisan "Diposkan Oleh", silahkan cari kode seperti di bawah ini :
<span class='post-author vcard'>
6. Lalu hapus kode tersebut.
<b:if cond='data:top.showAuthor'>
<data:top.authorLabel/>
<span class='fn'><data:post.author/></span>
</b:if>
</span>
7. Untuk menghilangkan keterngan "Jam atau Tanggal Posting" silahkan cari kode seperti dibawah ini :
<span class='post-timestamp'>
<b:if cond='data:top.showTimestamp'>
<data:top.timestampLabel/>
<b:if cond='data:post.url'>
<a class='timestamp-link' expr:href='data:post.url' rel='bookmark' title='permanent link'><abbr class='published' expr:title='data:post.timestampISO8601'><data:post.timestamp/></abbr></a>
</b:if>
</b:if>
</span>
8. Lalu hapus kode tersebut.
9. Untuk menghilangka/menghapus keterangan "LABEL" pada postingan, cari kode seperti di bawah ini :
<span class='post-labels'>
<b:if cond='data:post.labels'>
<data:postLabelsLabel/>
<b:loop values='data:post.labels' var='label'>
<a expr:href='data:label.url' rel='tag'><data:label.name/></a><b:if cond='data:label.isLast != "true"'>,</b:if>
</b:loop>
</b:if>
</span>
10. Lalu hapus kode tersebut.
11.Selanjutnya Simpan Template.Selesai
Selamat Mencoba dan Happy Blogging